Welcome Message

Blog ini didedikasikan bagi Masyarakat Dunia Maya Indonesia sebagai Forum Komunikasi antar para penggiat teknologi Dunia Maya agar dapat saling berukar informasi dan perkembangan teknologi Dunia Maya di Indonesia dan di Dunia Global Untuk memberikan Komentar/Tanggapan atas posting di Blog ini, Silahkan Klik icon "?" dan isikan komentar/tanggapan Anda sekalian. Silahkan tekan TAB bila diminta mengisi KODE VERIFIKASI Semoga bermanfaat.

MP3 Clips

Atas tekanan Pemerintah dan DPR AS, Amazon.com matikan Server Wikileaks

0

Posted on : 11:27 PM | By : S Roestam | In : , ,

Pembocoran rahasia-rahasia militer maupun komunikasi diplomatik AS telah membuat merah padam muka para pemipin AS dan Eropa yang terkait dengan berbagai kebijakan-kebijakan mereka dari tahun 2007-2010, sebab langakh-langkah mereka kemudian dapat diungkapkan rahasia-rahasianya, intrik-intriknya, seperti penyiksaan dan pelanggaran HAM di Irak dan Afghanistan, upaya untuk menghalangi Iran dalam pengayaan uranium untuk program nuklirnya, ketidak-netralan Kepala Badan Nuklir PBB yang hanya mengekor kebijakan Pemerintah AS, upaya untuk menghalangi Pakistan dalam pengembangan kemampuan nklirnya, padahal secara bersamaan Pakistan telah memberikan kemudahan-kemudahan bagi pasukan AS untuk menggempur Taliban melalui wilayah Pakistan, dll.

Akibatnya Pemerintah AS dan Uni Eropa telah menganggap langkah pembocoran dokumen-dokumen rahasia itu adalah illegal, karena datanya diperoleh secara illegal melalui bekas tentara AS.

Berdasarkan surat dari Ketua Komite Keamanan AS, maka perusahaan Internet Amazon.com akhirnya memenuhi permintaan agar Server yang menjadi hosting Web Wikileaks.com itu sekarang sudah dimatikan supaya tidak ada rahasia-rahasia penting AS dan Eropa yang bisa dibaca atau down-load oleh masyarakat luad dunia.

Si pemilik Wikileaks, Julian Assange, akhirnya diburu oleh Pemerintah AS dan Eropa untuk ditangkap dan dihukum karena menyebarkan informasi-informasi rahasia mereka.

Rahasia-rahasia diplomatik yang dibocorkan oleh Wikileaks itu begitu rinci, sampai membuat malu AS dan Inggris, dan membuat geli kita yang mengetahuinya, antara lain sbb:
  1. Pangeran Charles dari Inggris dianggap oleh organisasi Commonwealth tidak pantas untuk menggantikan Ratu Elizabeth bila sang Ratu meninggal.
  2. Seorang kontraktor Barat di Saudi Arabia diminta oleh seorang Pangeran Arab Saudi yg terkenal pelit untuk memperbaiki istana bekas tempat tinggal Raja Arab Saudi yang sudah almarhum agar ia dapat membuat pesta mewah bagi Pangeran Charles. Untuk menghemat biaya, dinding istana yang rusak diganti dengan styrofoam biar ongkosnya murah, lalu saat pesta berlangsung, aliran listrik dimatikan dan diganti dengan lampu lilin biar tidak terlihat kalau dinding itu terbuat dari styrofoam, dan dinding-dinding itu disinari proyektor dengan disain yang warna-warni dan indah. Upaya ini berhasil, mendengar kompentar Pangeran Charles bahwa istana itu indah dan pestanya sangat memuaskan...
  3. Menlu AS Hllary Clinton diberitakan telah memerintahkan agar mengumpulkan data-data pribadi para Pejabat-pejabat PBB. Dalam dokumen rahasia itu juga disebutkan bahwa calon-calon Anggota Dewan Keaman PBB yang akan datang adalah India, Brazil, Jepang dan Jerman.
  4. Pada waktu kunjungannya ke India awal November 2010 yang lalu, Obama memuji India sebagai Pemerintahan yang "responsible, accountable dan terbuka", padahal setelah bocornya rahasia oleh Wikileak, disebutkan bahwa yang dilaporkan adalah hal yang sebaliknya..
Presiden Venezuela, Hugo Chaves, musuh bebuyutan AS, memberikan ucapan selamat kepada Wikileaks dan pendirinya, Julian Assange atas keberanian mereka mengungkap rahasi-rahasia AS dan Eropa itu, serta menyatakan seharusnya Menlu AS Hillary Clinton mundur dari jabatan sebagai sikap pertanggungan-jawabannya atas kebocoran-kebocoran rahasia AS dan Eropa.


Berikut ini adalah berita lengkapnya dari telecomasia.net:

Wikileaks is at the center of a storm over its publication of US military documents, with Amazon removing the site from its servers while Sarah Palin calls for its founder to be hunted a terrorist.

Under pressure from the US government, Amazon has taken down Wikileaks from cloud servers days after the site migrated to its EC2 cloud infrastructure.
In a statement, US Senator Joe Lieberman – the chairman of the Homeland Security and Governmental Affairs committee – said that Amazon told him they had decided to terminate their relationship with Wikileaks.

His office had sent Amazon a “please explain” notice Tuesday about its hosting of the controversial leaked material.“I wish that Amazon had taken this action earlier,” he said. “The company's decision to cut off Wikileaks now is the right decision and should set the standard for other companies Wikileaks is using to distribute its illegally-seized material.”

Wikileaks on Sunday published the first batch of over 250,000 leaked cables believed to have been illegally acquired by a US soldier from the worldwide Siprnet US military and government network.The company drew the ire of the US military last month by publishing documents on the Iraq and Afghanistan wars.

Share this :

  • Stumble upon
  • twitter

Comments (0)

Post a Comment